Video Orasi Presiden PKS Anis Matta di Selat Bosphorus Turki

Video Orasi Presiden PKS Anis Matta di Selat Bosphorus Turki

Istanbul – Kader Partai Keadilan Sejahtera (PKS) seluruh dunia, berdatangan ke Istanbul, Turki. Mereka merupakan utusan dari 22 negara yang tersebar di Asia, Eropa, Amerika, Afrika, dan Australia. Acara konsolidasi kader PKS sedunia yang berlangsung sejak 26 April ini dimulai dengan salat Jumat bersama di masjid biru, Istanbul. Masjid biru (blue mosque) yang dibangun Sultan […]

Continue Reading

Presiden PKS Kumpulkan Pengurus PKS Sedunia di Turki

Jakarta – Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Anis Matta bersama rombongan berangkat ke Istanbul, Turki. Di Istanbul, Anis akan bertemu dengan pengurus perwakilan PKS luar negeri dan kader seluruh dunia. “Istanbul kita pilih karena posisinya di tengah-tengah sehingga kader PKS dari Afrika, Eropa, Amerika, dan Asia mudah berkumpul,” ujar Anis Matta dalam keterangan pers yang diterima, […]

Continue Reading

Lewat Semarang, PKS Take Off

SEMARANG (18/4) – Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Muhammad Anis Matta kembali menegaskan agar kader PKS menghilangkan mitos di benak bahwa suatu daerah sudah milik orang lain. Itu mutlak dilakukan bila ingin menang. “(Mitos) Itu sudah menjadi kurungan buat kita, sehingga tidak bisa bekerja. Jadi harus dihilangkan. Dengan begitu kita bisa menang,”tegas Anis Matta dalam […]

Continue Reading

DR. WARSITO, M.Eng | Kader PKS Penemu 4D Brain Activity Scanner yang Mengguncang Dunia

Satu orang lagi kader Partai Keadilan Sejahtera (PKS) mengharumkan nama bangsa di luar negeri. Tidak tanggung-tanggung, Dr Warsito membuat heboh dunia akademisi internasional dengan temuannya, 4D Brain Activity Scanner. Alat pemindai otak 4 dimensi berbasis elektrik secara real time itu baru saja dipublikasikan pada acara simposium internasional yang diselenggarakan IEEE, organisasi ilmiah profesional internasional terbesar […]

Continue Reading

‘Mas Kus Story’ Kisah Menakjubkan Aleg PKS Sukses Memberdayakan Petani dan Peternak di Daerahnya

Mendapat amanah menjadi seorang Anggota Dewan bukan berarti harus meninggalkan passion. Setidaknya inilah yang penulis tangkap dari Mas Kus, panggilan akrab Ustadz Khusaini, Anggota Dewan DPRD Bengkalis dari Fraksi PKS ini. Kegemarannya bertani dan beternak ia salurkan melalui sebuah Kelompok Tani dan Ternak yang beliau bina sejak 2008 lalu. Di Kelompok Tani dan Ternak Bina […]

Continue Reading

PIP PKS Jepang Turut Berduka Cita atas Wafatnya Bapak H. Abdul Irsan, SH

Assalammu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh Innalillahi wa inna ilaihi ra’jiun. PIP PKS Jepang turut berduka cita atas meninggalnya Mantan Duta Besar Republik Indonesia untuk Jepang, Bapak H.Abdul Irsan, SH pada tanggal 14 Maret 2013. Semoga Allah menerima segala amal ibadah beliau, dan mengampuni khilafnya. Allahumaghfirlahu warhamhu wa ‘afihi wa’fu ‘anhu wa akrim nuzulahu wa wassi’ madkhalahu waj’ali […]

Continue Reading

Bang Halim Hasibuan, Aleg PKS Batak yang berhasil ‘membuka’ pedalaman

Mengukur “keanehan” segenap insan di tubuh Partai Keadilan Sejahtera ini seolah tak ada habisnya. Ada saja tindakan, ataupun keputusan-keputusan dalam hidup yang acap dianggap tak lazim bagi sebagian orang. Tak terkecuali dengan Anggota Dewan dari Fraksi PKS di DPRD Kabupaten Bengkalis yang satu ini. Bang Halim, demikian lelaki bernama lengkap Abdul Halim Hasibuan ini akrab […]

Continue Reading

Tas Ransel Aleg PKS Digeledah Satpam Senayan

JAKARTA–Tas ransel selalu menempel di pundak. Gaya dan penampilannya memang santai. jauh dari kesan jaim alias jaga image. Dia buka tipe pria pernuh gengsi, walaupun menyandang jabatan terbilang mentereng, anggota Dewan Perwakilan Rakyat yang terhormat. Sederhana dan ramah. Itulah penampilan sehari-hari Ketua Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) di MPR TB Soemandjaja, sosok yang langka di […]

Continue Reading